Setebal apa jarak antara kesetiaan dan pengkhianatan?
Kesetiaan dan pengkhianatan
cuma berjarak seutas sebenang.
Sangat tipis dan memiriskan siapa pun
yang acap menyatakan setia pada sesuatu atau seseorang.
Kesetiaan yang biasanya bersisian dengan perjuangan,
dan pengorbanan selalu diadu dengan pengkhianatan.
-from neighbour-
Kesetiaan dan pengkhianatan
cuma berjarak seutas sebenang.
Sangat tipis dan memiriskan siapa pun
yang acap menyatakan setia pada sesuatu atau seseorang.
Kesetiaan yang biasanya bersisian dengan perjuangan,
dan pengorbanan selalu diadu dengan pengkhianatan.
-from neighbour-
Komentar